Penyebaban Sosial (Social Causation) dalam Individualisme Non-Reduktif R. Keith Sawyer

Cogito: Jurnal Mahasiswa Filsafat 3 (1):23-48 (2016)
  Copy   BIBTEX

Abstract

Artikel ini bertujuan untuk memaparkan bagaimana penyebaban sosial dapat terjadi dalam perspektif individualisme non-reduktif (Non-reductive Individualism/NRI) R. Keith Sawyer. NRI adalah perluasan argumen fisikalisme non-reduktif dari filsafat akal budi untuk memberikan bingkai (framework) baru dalam melihat debat ontologis dan metodologis filsafat ilmu sosial. Cara yang digunakan adalah membasiskan landasan ontologis ilmu sosial pada eksistensi individu (individualisme ontologis), sekaligus mengiyakan dua level analisis properti, yakni level individual (bawah) dan sosial (atas) (dualisme properti). Mengingat posisi non-reduktif selalu dibayangi problem overdeterminasi dan epifenomena saat berbicara tentang daya kausal level atas, Sawyer mengkombinasikan argumen supervenien (supervenience), perealisasian berlipat (multiple realizability/mr), disjungsi tak beraturan (wild disjunction/wd), serta kemunculan kolaboratif (collaborative emergence), untuk memperkuat pandangan penyebaban supervenien (supervenient causation/sv) dalam domain sosial.

Other Versions

No versions found

Links

PhilArchive

External links

Setup an account with your affiliations in order to access resources via your University's proxy server

Through your library

Similar books and articles

Teror Informasi dan Perilaku Mahasiswa Dalam Penggunaan Media Sosial Selama Pandemi Covid-19.Arif Widodo - 2020 - Civic-Culture: Jurnal Ilmu Pendidikan PKn Dan Sosial Budaya 4 (1):45-58.
Status Manusia dalam Antroposen.Rangga Kala Mahaswa - 2019 - Cogito: Jurnal Mahasiswa Filsafat 5 (2):93-108.

Analytics

Added to PP
2020-04-11

Downloads
608 (#47,150)

6 months
102 (#61,551)

Historical graph of downloads
How can I increase my downloads?

Author's Profile

Banin Diar Sukmono
University of California, Irvine

Citations of this work

No citations found.

Add more citations

References found in this work

Concepts of supervenience.Jaegwon Kim - 1984 - Philosophy and Phenomenological Research 45 (December):153-76.
Special Sciences.Jerry A. Fodor - 1995 - In Paul K. Moser & J. D. Trout, Contemporary Materialism: A Reader. New York: Routledge. pp. 51-64.
Introduction.Julie Zahle - 2014 - In Julie Zahle & Finn Collin, Rethinking the Individualism-Holism Debate. Cham: Springer. pp. 1-14.
The emergence of creativity.R. Keith Sawyer - 1999 - Philosophical Psychology 12 (4):447 – 469.

View all 6 references / Add more references